Bisnis digital adalah salah satu jenis usaha yang memanfaatkan perkembangan teknologi untuk menciptakan produk maupun dalam pemasaran produk itu sendiri. Bisnis digital semakin lama kian berkembang pesat dan banyak diminati oleh masyarakat di berbagai daerah. Contoh bisnis digital yang paling terkenal adalah e-commerce atau perdagangan secara online dengan memanfaatkan jaringan internet. Lalu, fakta menarik apa saja seputar bisnis digital ini? Berapa banyak keuntungan yang bisa didapatkan oleh para pelaku bisnis digital? Untuk mendapatkan semua jawaban dari pertanyaan tersebut, ada baiknya Anda menyimak penjelasannya berikut ini.